Monday, August 19, 2019

16 HP Gaming Murah Terbaik 2019 (Harga 1 - 2 jutaan ) RAM Besar


Hp gaming Murah terbaik - Smartphone gamming memang menjadi incaran  para pencita games  karna banyak game-game yang ada di playstore sekarang membutuhkan  spesifikasi smartphone yang harus memumpuni supaya game yang dimainkan tersebut bisa berjalan  dengan lancar .

kita harus benar-benar hati hati dalam menentukan pilihan pada smarphone yang ingin kita miliki  , setidaknya kita harus tau beberapa komponen penting apa aja  yang menunjang  kinerja dari smartphone itu sendiri , jika kamu gamers sejati tidak mungkin kamu memilih sebuah smartphone yang bisa melahap semua game namun kondisi batteri nya mengenaskan alias low  dimana hal tersebut dapat membuat kegiatan gamming kamu jadi terganggu  karna batteri yang cepat habis .

namun  begitu sebaliknya kamu  membeli sebuah smartphone  yang mempunyai battery yang besar namun dengan RAM yang kecil dan hal tersebut bisa dipastikan akan sama saja ,  akibat dari ketidak tahuan  itulah kita salah memilih sebuah smartphone , dan semua  pilihan itu  juga bergantung  pada harga smarphone itu sendiri yang pas dikantong kita .

memang banyak  smartphone yang memiliki spek yang gahar dan dapat melahap semua game namun semua itu butuh harga yang harus kamu keluarkan untuk bisa memiliki sebuah smartphone gamming .  tapi kali ini bacaotaku akan memberitahukan sebuah smarphone gamming yang bisa kamu dapatkan dengan harga yang murah :


1. Xiomi Redmi note 4


harga Rp. 1.200.000

di urutan pertama pasti nya  ada Xiomi dengan Redmi Note 4 nya  bukan menjadi keheranan lagi jika xiomi menjadi produksi prangkat smartphone termurah  namun memiliki spek yang  sangat gahar , bagaimana tidak  Di Redmi Note 4 ini hanya berkisar dengan harga 1 jutaan saja kamu bisa memiliki  hp android  dengan  Ram 3GB / 4GB  di dukung dengan prosesor Snapdragon 625  dimana untuk prosesor itu sendiri sudah terbilang hemat energi dan begitu efesien dalam penggunaanya . tidak hanya sampai di situ dengan harga 1 jutaan kalian sudah bisa memiliki smartphone dengan kapasitas batterei sampai 4100 MAH  Li-Po dimana kamu tidak akan bisa menemukan  kualitas batterei sebesar itu di  smartphone merk lainnya dengan harga murah  .


  • OS ver : Android v6.0 Marshmallow, MIUI 10
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Mediatek MT6797 Helio X20, Deca core -Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625, Octa core
  • Kecepatan CPU :   2.1 GHz (Mediatek) / 2.0 GHz (Qualcomm)
  • Storage : 16GB , 32GB , 64GB
  • RAM : 2GB , 3GB , 4GB
  • External Storage : microSD up to 256 GB
  • Ukuran Layar : 5.5 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 1920 pixels
  • NetworkTipe2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 13 MP
  • Kamera Depan : 5 MP
  • Battery : Non-removable Li-Po 4100 mAh

2. ASUS ZENFONE MAX PRO M1


harga Rp 1.599.000

Selanjutnya ada " ASUS ZENFONE MAX PRO M1"  di jaman sekarang  dengan harga yang murah kamu bisa memiliki HP Android gamming yang memiliki kualitas yang tidak akan bisa kamu ragukan lagi  , dengan dibekali cipset Snapdragon 636 yang dikenal dengan performanya yang memumpuni  serta efesien dalam penggunaan energi bukan hanya itu  kombinasi dapurpacu pada smartphone "ASUS ZENFONE " juga sudah tersedia dengan berbagai pariasi yang bisa kamu pilih mulai dari RAM 3GB /4GB hingga 6GB   Dengan kombinasi tersebut dijamin kamu nggak bakal takut-takut lagi buat mainkan game berat .

untuk semakin memanjakan para gamers sejati  ASUS membekali perangkat ini dengan sokongan batterai  yang berkapasitas 5000 MAH dengan kapasitas sebesar itu kamu bisa memainkan game sepuasnya seharian penuh

kualitas kamera depan dan belakang yang ASUS bekali pada smartphone kali ini juga cukup baik untuk kamu melakukan Selfi dimana untuk kamera belakangnya sendiri memiliki sensor sebesar 13MP + 5 MP   dan kamera Depan 8MP  . cukup banget buat kamu yang suka selfi dan membuat  rekam video menggunakan kamera belakang


  • OS ver :  Android 8.1 Oreo
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Qualcomm SDM636 Snapdragon 636 - Octa-core Kryo 26
  • Kecepatan CPU : 1.8 GHz
  • Storage :  32GB , 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB , 6GB
  • External Storage : microSD up to 256GB
  • Ukuran Layar : 6 inches
  • Resolusi : FHD+ 2160 x 1080 pixels
  • Network Tipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • kamera Belakang : 13MP + 5MP (RAM 3GB/4GB) / 16MP + 5MP (RAM 6GB)
  • Kamera Depan : 8MP (RAM 3GB/4GB) / 16MP (RAM 6GB)
  • Battery : 5000mAh capacity with fast charging (0-100% in 2 hours 42 minutes)


3. Realme 3


harga Rp 1.700.000

dengan berbekal Cipset Helio P60  yang  dimana cipset Helio P60 digandang-gandang setarang dengan snapdragon 660 bahkan bisa lebih baik dari itu menjadikan Smartphone Realme 3  memiliki spesifikasi yang lebih   Efik di bandingkan dengan versi sebelumnya .

Helio P60 sendiri terdiri dari empat core Cortex A73 dan empat core Cortex A53. Keduanya memiliki clock speed hingga 2 GHz , Membuat cipset ini mampu memainkan game-game berat dengan lancar .
  • OS ver : Android 9.0 Pie
  • SIM :  Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : MediaTek MT6771 Helio P60 (12nm,), MediaTek Helio P70 (12nm) 
  • Octa-core 4x ARM Cortex-A73, 4x ARM Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : Up to 2.0 GHz
  • Storage : 32GB , 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Storage : microSD up to 256GB
  • Ukuran Layar : 6.2 inches
  • Resolusi : HD+ 1520 x 720 pixel
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang : 13MP + 2MP
  • Kamera Depan : 13MP
  • Battery : 4230 mAh


4. Realme C2

harga Rp 1.300.000

nah jika kamu merasa realme 3 itu sedikit mahal karna harganya hampir mencapai 2 jutaan yaitu dengan harga termurahnya saja sudah mencapai 1.7jutaan  , maka ada Realme C2 sebagai pengganti alternatifnya bedanya pada Realme c2  menanamkan Chipset Mediatek MT6762 Helio P22 (12nm) dimana cipset tersebut bisa mencapai clock speed yang memuaskan hingga 2.0Ghz  di ikuti dengan batteri yang sudah berkapasitas 4000MAH tidak jauh beda dengan versi Realme 3 nya . Realme C2 mematok harga untuk Ram 2 GB nya dengan harga 1.3jutaan dan untuk Ram 3GB hanya berkisar 1.5jutaan cukup murah dibanding  versi Realme 3 .
  • OS ver : Color OS 6.0 berbasis Android 9.0 Pie
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : MediaTek Helio MT6762 P22 - Octa-core Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 2.0 GHz
  • Storage : 16GB , 32GB
  • RAM : 2GB , 3GB
  • External Storage : Up to 256GB
  • Ukuran Layar : 6.10 inches 
  • Resolusi : HD+ 1560 x 720
  • Network Tipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera belakang : 13.00 MP
  • Kamera Depan : 5.00 MP
  • Battery : 4.000 MAH

5. Xiaomi Redmi Note 5


harga Rp 1.900.000

siapa yang tidak tau dengan Xiaomi  bran terkenal yang sering menawarkan smartphone murah tapi memiliki Spek yang Gahar membuat kita seperti tidak  akan percaya pada bran ini , namun seiringnya waktu Xiaomi semakin di gemari karna ketangkasan Hp ini benar-benar teruji  dan akhirnya membuat masyarakat indonesia menggemari  hampir semua produk buatan Xiaomi ini .

tidak terkecuali "Readmi Note 5 " Smartphone Gamming yang memiliki harga murah namun dengan spek nya yang gahar , dimana untuk dapurpacu nya sendiri "Redmi note 5 " membekali dirinya dengan cipset Snapdragon 636 dan  Snapdragon 625 untuk Versi Singel Camera (Indan)  dimana kedua cipset tersebut sudah sangat memumpuni buat memainkan game berat seperti hal nya PUGB atau Toram Online MMORPG dengan lancar ,

bukan hanya itu didukung dengan kapasitas battery 4000 MAH  mungkin sudah lebih dari cukup untuk  kebutuhan bermain game  .

  • OS ver : Android 7.1.2 Nougat
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : AI Dual Camera Model : Qualcomm Snapdragon 636 - Single Camera (Indian) Model: Qualcomm Snapdragon 625
  • Kecepatan CPU :  2.0 GHz 
  • Storage : 32GB , 64GB , 128GB
  • RAM : 3GB , 4GB , 6GB
  • External Storage : microSD, up to 128GB (uses SIM 2 slot)
  • Ukuran Layar : 5.99 inches
  • Resolusi : FHD+ 2160 x 1080 pixel
  • Network Tipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang : 12 MP + 5MP (Snapdragon 636) / 12 MP (Snapdragon 625)
  • Kamera Depan : 13 MP (Snapdragon 636) / 5 MP (Snapdragon 625)
  • Battery : 4000 mAh baterai lithium-ion polymer 5V/2A charging, QC2.0



6. Xiaomi Redmi 6

harga Rp 1.700.000

Xiaomi Readmi 6  adalah salah satu Smartphone canggih yang memiliki Teknologi AI (Artificial Intelligence) yang memungkin kan kamu mempunyai asistent pribadi pada smarphone kesayangan kamu .

jika pada Xiaomi Redmi note 5 dibekali dengan cipset Snapdragon , nah Untuk kali ini Xiaomi Redmi 6 mempekali dengan prosesor  Helio P22  yang setara dengan Snapdragon 625 yang mampu menjalankan game game berat , namun sangat disayangkan Xiaomi Redmi 6 hanya dibekali dengan battery 3000 mah dimana kapasitas Battery tersebut lebih kecil jika dibandingkan dengan Xiomi Redmi Note 5

  • OS ver : Android 8.1 Oreo
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Mediatek MT6762 Helio P22 - Octa-core Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 2.0 GHz
  • Storage : 32GB , 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Storage : Up to 256GB
  • Ukuran Layar : 5.45 inches
  • Resolusi : HD+ 1440 x 720 pixels. ratio 18:9
  • Network Tipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera belakang : 12MP + 5MP
  • Kamera Depan : 5MP
  • Battery : 3000 mAh



7. Xiaomi Redmi S2 


harga Rp 1.650.000

Lagi-lagi dari Brand Xiaomi  , dengan Redmi S2 (redmi Y2) nya yang mampu memainkan Game-game berat  seperti Hal nya PUBGM setingan Medium dengan lancar Berkat bantuan cipset Snapdragon 625 miliknya  yang Mempunyai kecepatan CPU 2GHZ . dipadukan dengan Ram 3GB / 4GB membuat semua Game  yang ada di playstore dapat kamu mainkan dengan Lancar

Meskipun Kapasitas Batterai Cuma 3080 MAH saja namun untuk Kualitas Kameranya Cukup memumpuni dibanding Redmi 6 dan Redmi note 5 ,dimana untuk kualitas kamera belakang pada Redmi S2 (Redmi Y2) memiliki Resolusi Sebesar 12MP+5MP yang dimana kamu akan bisa mengambil Gambar dengan kualitas yang jernih ditambah Lagi dengan kamera Depan yang mencapai 16MP yang membuat kegiat Foto selfi kamu jadi Lebih berkelas .


  • OS ver : Android 8.1 Oreo
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 - Octa-core Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 2GHz
  • Storage : 32GB , 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Stora : gemicroSD up to 256GB
  • Ukuran Layar : 5.99 inches
  • Resolusi : HD+ 720 x 1440 pixels, 18:9 ratio
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera belakang  : 12MP + 5MP
  • Kamera Depan : 16MP
  • Battery : 3080mAh


8. Asus Zenfone Max M1 ZB555KL

harga Rp 1.299.000

jika kamu masih mengeluh karna melihat harga dari zenfone max m1 sebelumnya sangat mahal  , tapi tenang saja karna kamu bisa memilih alternatif zenfone m1 pada versi ZB555KL  karna pada seri ini kamu akan disuguhkan dengan performa yang memumpuni namun dengan harga yang lebih terjangkau  .

tentu saja ada yang dikurangi pada versi ini seperti hal nya RAM yang hanya 3GB Saja dan kapasitas batteri yang dimana pada Zenfone Max M1 Sendiri berkisar pada 5000 MAH namun Pada seri ZB555KL  betterai hanya dibekali 4000MAH Saja  , tapi itu tidak terlalu masalah karna untuk Smartphone ini juga sama dibekali Fast Changing yang dimana fitur ini sendiri bisa mempercepat pengisian daya bettery .


  • OS ver : Android 8 Oreo
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425 - Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 - Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430- Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 1.4 GHz
  • Storage : 32GB
  • RAM : 3GB
  • External Storage : Up to 256GB
  • Kamera Belakang :13 MP (ID Model) / 13 MP + 8 MP (Dual Camera Model)
  • Kamera Depan : 5 MP (ID Model) / 8 MP / 13MP
  • Battery : 4000mAh capacity with fast charging


9. Huawei Honor 9 Lite


harga Rp 1.500.000

Huawei kembali menghadirkan Honor 9 dengan versi Lite nya  namun meskipun ini versi Lite dari Honor 9 pro  namun tetap saja Honor 9 Lite menghadirkan dapurpacu yang tidak kalah dari versi pro nya dimana  Kecepatan dari prosesornya bisa mencapai 1.7 GHZ - 2.36 GHZ di ikuti dengan Ram 3GB atau 4GB  membuat HONOR 9 Lite  tidak akan kalah dalam urusan main game-game berat Seperti halnya GTA SA ataupun maun PUGB Mobile .

namun sayangnya Huawei Honor 9 Lite hanya dibekali Battery berkapasitas 3000MAH yang dimana hal tersebut masih kalah dengan Smartphone diatas  .


  • Os ver : Android 8.0 (Oreo)
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Octa-core (4×2.36 GHz Cortex-A53 & 4×1.7 GHz Cortex-A53)
  • Kecepatan CPU : 2.36 GHZ
  • Storage : 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Storage : UP to 256 GB
  • Kamera Belakang : 13 MP  + 2MP dept sensor kamera
  • kamera Depan : 13MP + 2MP dept sensor
  • Battery : 3000 MAH



10. Motorola Moto G5S Plus

harga Rp 1.800.000

dengan perpaduan antara 4GB RAM  ditambah dengan Cipset Qualcomm Snapdragon 625 menjadikan Smartphone motora ini patut untuk direkomendasikan bagi para kalangan gamers yang sedang mencari HP untuk kebutuhan gamingnya .  karna kecepatan dari cipset snapdragon 625 ini sudah mencapai 2.0Ghz yang membuatnya bisa memainkan semua game hd yang ada di playstore .

bukan hanya itu kamera belakang yang disematkan Smartphone Motorola moto G5S plus ini juga tak bisa diremehkan dengan kualitas kamera yang mencapai 13 MP + 13 MP menjadikan smartphone ini tidak hanya untuk sekedar gaming saja namun bisa untuk kegiatan foto-foto kamu menjadi lebih menyenangakan

meskipun battery yang disematkan motorola kali ini hanya berkisar 3000MAH saja namun itu tidak terlalu masalah karna Motorola G5S plus menyediakan Fast Charging yang membuat pengisian daya jadi lebih cepat terisi .


  • Os ver : Android 7.1 (Nougat)
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 , Octa-Core , Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 2.0 Ghz
  • Storage : 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Storage : UP to 256 GB
  • Kamera Belakang : 13 MP  + 13 MP f/2.0 depth Sensor
  • kamera Depan : 8 MP f/2.0
  • Battery : 3000 MAH


11. Xiaomi Redmi 6 Pro


harga Rp 3.000.000

Pada Xiomi Redmi 6 pro juga menghadikan Chipset Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 dengan Kecepatan Clock - speed mencapai 2.0 Ghz ditambah dengan seri RAM yang bisa kamu pilih Mau RAM 3GB Atau RAM 4GB  serta dukungan  Storage yang gede  menjadikan smartphone ini layak sekali jadi Smartphone nya para gamers  dengan dukungan 4000MAH menjadikan  Redmi 6 pro menjadi pilihan .


  • Os ver : Android 8.1 (Oreo)
  • SIM : Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU : Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 , Octa-core , Cortex-A53
  • Kecepatan CPU : 2.0 Ghz
  • Storage :  32GB , 64GB
  • RAM : 3GB , 4GB
  • External Storage : UP to 256 GB
  • Kamera Belakang : 12 MP  + 5 MP
  • kamera Depan : 5 MP
  • Battery : 4000 MAH

12. Redmi Note 7


harga Rp 2.000.000

Readmi Note 7 Telah memikat perhatian banyak orang  karna bukan hanya soal gaming saja smartphone ini juga menyuguhkan kualitas kamera belakang yang sangat baik dengan mencapai 48 MP + 5MP menjadikan Note 7 jadi incaran kebanyakan orang yang suka dengan kegiatan foto memoto ,

Untuk kegiatan gamming nya Note 7 mengusung cipset Snapdragon 660 dimana dengan cipset ini sendiri Redmi Note 7 meraih skor AnTutu 144.599 ,   nilai yang sangat memuaskan  untuk kegiatan bermain game , dijamin skor tersebut akan membuat game HD apa saja akan sangat lancar dimainkan di Redmi Note 7 .


  • OS ver : Android 9.0 (Pie)
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU :  Qualcomm Snapdragon 660 (14 nm) , Octa-core
  • Kecepatan CPU :  4x 2.2 Ghz kryo 260 & 4 x 1.8Ghz kryo 260
  • Storage : 32GB , 64GB
  • RAM : 2GB , 3GB , 4GB
  • External Storage : microSD up to 256 GB
  • Ukuran Layar : 6.3 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 2340 pixels , Ratio 19.5 : 9
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 48 MP + 5MP depth sensor
  • Kamera Depan : 13 MP
  • Battery :  4000 MAH


13. Xiaomi Mi A2 (Mi 6X)

harga Rp 1.700.000

Xiaomi Mi A2 ( Mi 6x ) menghadirkan performa yang tidak kalah dari seri yang ada dengan menghadirkan cipset Snapdragon 660 yang memiliki clock speed 2.2 Ghz membuat Mi A2 menjadi andalan dengan Score AnTuTu mencapai 134.292 ,

Smartphone yang satu ini menjadi andalan para gamers   meskipun pada bagian batterei nya hanya berkisar 3010 MAH namun Mi A2 menyematkan fitur Fas Charging (Quick Charge 3:0 ) yang membuat pengisian daya jadi lebih cepat dengan hal tersebut kegiatan gamming kamu jadi lebih asik .

pada bagian kamera MI A2 juga tidak mau kalah  Dengan Resolusi kamera belakang  20MP + 12 MP  dan kamera depan mencapai 20MP Membuat Foto yang di ambil dari MI A2 menjadi Lebih bokeh  dengan dukungan Ratio layar Full hd nya .


  • OS ver : Android 8.1 (Oreo)
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU :  Qualcomm Snapdragon 660 (14 nm) , Octa-core
  • Kecepatan CPU :  4x 2.2 Ghz kryo 260 & 4 x 1.8Ghz kryo 260
  • Storage : 64 GB , 128 GB
  • RAM : 4GB , 6 GB
  • External Storage : -
  • Ukuran Layar : 5.99 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 2160 pixels , Ratio 18 : 9
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 12 MP + 20 MP phase detection autofocus LED
  • Kamera Depan : 20 MP
  • Battery :  3010 MAH



14. Realme 2 Pro


harga Rp 2.150.000

Realme 2pro menghadirkan RAM 8GB yang dipadukan dengan Chipset Snapdragon 660 membuat Realme 2 pro menjadi yang terdepan jika masalah soal game berat .

bukan hanya itu smarphone ini juga didukung dengan teknologi Artificial Intelligence (AI) yang membuat Realmi 2 pro menjadi smartphone kekinian  , dimana Teknologi (AI) sendiri adalah robot asistent pembatu yang bisa kamu ajak bicara sekaligus membantu kegiatan keseharian kamu dengan smarphone .


  • Os ver : Android 8.1 (Oreo)
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU :  Qualcomm Snapdragon 660 (14 nm) , Octa-core
  • Kecepatan CPU :  4x 2.2 Ghz kryo 260 & 4 x 1.8Ghz kryo 260
  • Storage : 64 GB , 128 GB
  • RAM : 8GB , 6 GB , 4GB
  • External Storage : microSD up to 256 GB
  • Ukuran Layar : 6.3 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 2340 pixels , Ratio 19.5 : 9
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 16 MP + 2 MP defth Sensor
  • Kamera Depan : 16 MP
  • Battery :  3500 MAH

15. ASUS Zenfone Max Pro M2

harga Rp 2.300.000

jika kita tadi membahas Asus dengan Zenfone max pro m1 nya kali ini adalah versi kedua dari GEDGET itu sendiri beda nya otak dari seri kedua ini mengusung Snapdragon 660 yang menjadikan andalan kalangan para gamers bukan hanya itu pada bagian Resolusi layarnya juga dibuat lebih baik dari pada seri sebelumnya  .

Asus Zenfone Max pro M2  juga tidak mau kalah dengan smarphone kekenian lainnya dimana pada seri max pro M2 asus membekali prangkatnya dengan teknologi AI ( artificial inttelligence enggine ) yang membuat smartphone yang satu ini patut di rekomendasikan

  • Os ver : Android 8.1 (Oreo)
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU :  Qualcomm Snapdragon 660 (14 nm) , Octa-core
  • Kecepatan CPU :  4x 2.2 Ghz kryo 260 & 4 x 1.8Ghz kryo 260
  • Storage : 64 GB , 32 GB
  • RAM : 6GB , 4 GB , 3GB
  • External Storage : microSD up to 512 GB
  • Ukuran Layar : 6.26 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 2280 pixels , Ratio 19 : 9
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 12 MP + 5 MP defth Sensor
  • Kamera Depan : 13 MP
  • Battery :  5000 MAH



16 . OPPO F5
harga Rp 1.500.000

Di urutan terakhir ada Oppo F5 , dengan menyuguhkan Ram 4gb  / 32 gb  membuat h ini bisa memainkan game dengan ukuran yang besar sekalipun yang ad di playstore  dipadukan dengan memori card yang bisa di tambah hingga mencapai 256gb membuat oppo f5 tidak akan kehabisa dalam memuat game-game yang memiliki size ukurang yang besar seperti hal nya game online hokai impact 3


  • Os ver : Android 7.1 (Nougat)
  • SIM : Micro SIM , Nano SIM , Dual SIM , Dual Standby
  • CPU :  Mediatek MT6763T helio P23
  • Kecepatan CPU :  2.5 Ghz
  • Storage : 32 GB
  • RAM : 4 GB
  • External Storage : microSD up to 512 GB
  • Ukuran Layar : 6.26 inches
  • Resolusi : FHD 1080 x 2280 pixels , Ratio 19 : 9
  • NetworkTipe : 2G , 3G , 4G (LTE)
  • Kamera Belakang  : 16MP
  • Kamera Depan : 20 MP
  • Battery :  3000 MAH

nah itulah tadi hp gaming termurah harga 1 jutaan , tapi harga dia atas bisa saja berubah - ubah tergantung toko tempat yang menyedia kan hp tersebut , semua toko hp pastilah mematok harga yang berbeda beda pula tidak terkecuali toko online seperti halnya tokopedia maupun bukalapak .

ngomong - ngomong kalian tertarik sama hp gaming merk apa ?

tag abaikan :
hp android gaming terbaik  2019 murah , hp gaming murah 1 jutaan , hp gaming terbaik 2 jutaan , hp gaming terbaik 2019 murah , hp gaming murah 2019 , hp yang cocok untuk game berat , hp gaming 3 jutaan , hp gaming terbaru , hp gaming terbaik , hp gaming dengan Ram besar , Hp gaming Ram 3/4GB , Hp gaming dengan battery jumbo besar

Baca Artikel lainnya ya!...

Daftarkan Email Kamu disini!..

Nggak perlu bolak-balik ke Situs ini untuk ngecek postingan terbaru, Daftarkan aja email kamu disini.

16 HP Gaming Murah Terbaik 2019 (Harga 1 - 2 jutaan ) RAM Besar
4/ 5
Oleh